Menyambut Hari Kartini 2022, Manuk Padha Muni (MPM) Edisi XXI kembali menjumpai pemirsa dalam topik PEREMPUAN TANGGUH di Kandang Manuk.
Sebagai pembicara adalah guru-guru perempuan yang mengabdi di Kolese De Briito: Dra. ENDAH SULASTRININGSIH (Guru Fisika) ; Dra. M.Th. NANIK ISMARJIATI, M.Pd. (Guru Fisika) ; BM. TITISARI ISDWI PUTRANTI, S.Pd. ( Guru BK Purnakarya) dan SRI ENDAH SETIA RINI, S.S.,M.Pd. (Guru Bahasa Prancis).
Akan hadir bintang tamu spesial, untuk memberi sambutan dan pesan, yakni GUSTI KANJENG RATU HEMAS.
Acara dipandu LUSY LAKSITA, dengan selingan hiburan musik kolaborasyik siswa dan siswi JB+STECE, yang tergabung dalam PERPUS 123. Ada juga penampilan RACHEL SARASWATI yang membawakan Puisi Alm. WS. RENDRA, Ayahandanya.
Catat tanggal tayangnya:
SABTU, 23 APRIL 2022, Pukul 19.00 – 21.00 WIB LIVE di YouTube DE BRITTO CHANNEL Atau Join ZOOM Meeting ID: 826 1376 0505 Passcode: MPMXXI, bisa juga klik https://tinyurl.com/MANUKPADHAMUNI-XXI
TERBUKA UNTUK UMUM. Untuk mengikuti Doorprize, silahkan daftar di: https://bit.ly/manukmuni21.

